oleh

Lagu pujian dan penyembahan – Roh Kudus Hadir Disini

Roh Kudus Hadir Disini
Mengalir Dibait Suci
Perkara Ajaibpun Terjadi
Kuasa Mujizat Nyata
Karna Roh Allah Sedang Bekerja

Tiada Yang Mustahil
Dan Tiada Yang Sukar
Bila Roh Allah Turut Bekerja

Tiada Yang Mustahil
Bagi Orang Percaya
Bila Roh Allah Turut Bekerja
Diantara Kita

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

News Feed