Doa kristen untuk hari kemerdekaan adalah bentuk doa yang kita panjatkan untuk menunjukkan bahwa kita sangat mengapresiasikan segala bentuk pengorbanan dan kerja keras yang sudah di lakukan untuk kita dari Indonesia, dari para pahlawan yang telah membebaskan kita dari tawanan para penjajah. Untuk itu, kita mau tahu bentuk doa kristen untuk pemilihan presiden yang ada kaitannya juga dengan hal ini, sehingga ini bisa bantu kita untuk menjadikan kemerdekaan bangsa kita jadi lebih baik dan tetap bertahan. Maka, kita akan melihat bentuk doa kristen untuk hari kemerdekaan:
- Ya Bapa, Tuhan yang baik, pengasih, sahabat sejati untuk kita semua. Hari ini kami senang datang ke hadiratmu, untuk mengucap syukur dan banyak terima kasih, karena hari ini, kami umatMu yang berbahagia masih di beri kesempatan untuk merasakan kebahagian yang memerdekakan kami semua seluruh bangsaMu. Kami selalu memohon yang terbaik untuk kami semua, agar dapat benar-benar merasa bahagia dan agar bangsa kami bisa berhasil, untuk terus membawa namaMu yang mulia kepada banyak orang, melalui kemerdekaan ini. Amin
- Allah kami yang selalu baik, dan sahabat yang paling setia. Hari ini kami sangat senang karena bisa merasakan kebahagiaan yang tak terlukiskan, karena bisa merasakan kebahagiaan bersama-sama dengan orang-orang yang engkau berkati upayanya dulu, untuk berhasil memerdekakan kami. Terima kasih banyak bapa atas semua ini. Amin
- Ya Tuhan, terima kasih untuk banyak hal yang telah Engkau berikan dan upayakan, karena banyak hal yang memerdekakan kami. Kami bersyukur Bapa, karena hari ini bisa bahagia, dan turut mengenang banyak hal yang menyenangkan yang telah Engkau berkati. Semoga kemerdekaan ini menjadi hal yang Engkau perkenan selamanya. Amin
- Ya Bapa yang baik, kami selalu bangga karena mengingat hari ini sebagai bentuk dari kemenangan bangsaMu. Kami senang mengakui bahwa kami adalah bangsa yang merdeka. Untuk itu, kami mau selalu bersyukur kepadaMu, dan selalu memohon kepadaMu untuk yang terbaik bagi bangsaMu dan kami semua. Agar kemerdekaan ini, dan kemenangan ini, bisa bertahan dan berlanjut untuk selam-lamanya. Amin
- Ya Tuhan, hari ini kami menghadap kepadaMu, untuk mengucapkan banyak terima kasih karena kebaikan hatimu yang membuat kami bisa merasakan sukacita karena hari kemerdekaan yang ada karena bantuan dan berkatMU. Semoga kemerdekaan ini akan bertahan untuk waktu yang telah Engkau tentukan, sampai akhirnya tiba saat manakala Engkau mengatakannya selesai. Berkati selalu mohon, untuk orang-orang yang telah berjuang demi kebahagian kita semua rakyatMu. Di muliakan selalu Engkau di muka bumi ini. Amin
Doa kristen untuk hari kemerdekaan adalah hal yang terpenting untuk kita doakan, sebagai orang kristen yang sebenarnya. Itu juga termasuk dalam urusan dunia lainnya, yang terlihat dari sikap orang kristen terhadap pemilu yang bantu kita memiliki hubungan yang baik dengan Allah. Untuk itu, kita mau berupaya untuk selalu menerapkan ayat alkitab tentang kemerdekaan yang bisa bantu kita dalam hal memahami sepenuhnya arti dari doa kristen untuk hari kemerdekaan. Kemerdekaan yang ada dalam hati kita ini, bisa menguatkan iman iman kita tentang kerajaan Allah, yang sebentar lagi akan menghasilkan banyak keadaan yang baik, dan bisa membuat keadaan jadi seperti yang kita inginkan.
Kemerdekaan yang kita rayakan adalah salah satu bentuk dari, tingkah laku kita yang baik yang mau kita tunjukkan dari diri kita, untuk negara Indonesia. Karena tanpa kemerdekaan tersebut, kita pasti sekarang masih harus terbelenggu dari budak orang-orang jahat, yang senang melihat kita menderita. Sebenarnya, dalam hal itu kita bisa lihat ayat alkitab dalam kesesakan sehingga bisa bantu kita untuk bertekun, dan menjadi orang yang lebih kuat lagi. Namun, sekarang kita bisa sangat bersyukur kepada Tuhan, karena banyaknya berkat yang telah Ia berikan untuk umatNya dan banyak orang di dunia ini, untuk merasakan kebahagiaan dan kemerdekaan dari para penjajah. Kita banyak mendapat hal yang menyenangkan ketika kemerdekaan di umumkan, dan ini bisa membuat kita jadi lebih tentram saat menjalani kehidupan kita. Untuk itu, kita juga bersyukur karena kita masuk dalam ciri orang merdeka dalam kristus yang sifatnya lebih kekal dan berkatnya lebih banyak.
Untuk itu, doa kristen untuk hari kemerdekaan adalah hal yang penting juga untuk kita selalu ingat, karena itu artinya kita sangat bangga menjadi bangsa Indonesia yang telah bebas dari hal-hal yang buruk. Ini termasuk juga dalam merdeka dalam roh yang bisa bantu kita dalam menguatkan iman kita yang tetap kokoh. Jika kita terus mengupayakan untuk mendoakan yang terbaik untuk bangsa kita, kita juga menunjukkan bahwa kita buka dari salah satu penyebab orang kristen murtad agar kita bisa lebih berhati-hati dan menjadi orang yang lebih baik lagi, meskipun banyak godaan dari setan dalam dunianya.
Untuk itu, dengan memberikan atau memanjatkan doa kristen untuk hari kemerdekaan, ini bisa bantu kita menyelamatkan bangsa kita, sehingga kemerdekaan yang selalu kita inginkan, dan rasakan itu akan bertahan untuk selama-lamanya, dan bisa bertahan meski apapun yang terjadi yang sudah membuat kita tidak lagi bisa berjuang. Doa ini meyakinkan kita, bahwa Tuhan pasti tahu jalan terbaik yang bisa bantu kita dalam hal ini. Ia pasti akan menyelamatkan siapapun hambaNya yang akan terus bersandar padaNya dalam situasi apapun, jika ia mau percaya kepadaNya.
Jika kita memanjatkan doa kristen untuk hari kemerdekaan, kita juga berarti menginginkan kehidupan yang lebih baik untuk semua rakyat Indonesia. Ini juga berarti kita sangat bangga karena sudah menang dan bebas, dan juga jika kita berdoa seperti ini, kita membantu para pejuang untuk terus bertahan, dan bantu kita juga untuk terus mengingat mereka yang telah berjuang dalam banyak hal di dunia ini. Ini juga berarti kita menunjukkan kasih yang tidak berat sebelah. Ini adalah termasuk dalam prinsip kasih tentang alkitab yang bisa bantu kita agar kita ingat selalu akan prinsip dasar dari kasih yang rela berkorban dan tidak berat sebelah ini. Jika kita memanjatkan doa kristen untuk hari kemerdekaan, ini mengingatkan kita akan kasih yang Tuhan tunjukkan kepada kita, dan sudah saatnya untuk membalas kebaikan itu, dan menunjukkan kasih tersebut kepada sesama kita.
Komentar